POLRES ACEH BARAT DAYA AMANKAN BILIK SUARA LOGISTIK PEMILU BARU TIBA

POLRES ACEH BARAT DAYA AMANKAN BILIK SUARA LOGISTIK PEMILU BARU TIBA

- in Mitra Polisi, Polisi Kita, Sabhara, Uncategorized
789
0

Tribratanewsresabdya.com – Polres Aceh Barat Daya melaksanakan pengamanan serta pengawalan distribusi logistik Pemilu berupa kotak dan bilik suara yang baru diturunkan dari mobil guna diamankan digudang logistik KIP Aceh Barat Daya.

Wakapolres Aceh Barat Daya KOMPOL JATMIKO, SH mengatakan bahwa proses kegiatan pengamanan dan pengawalan logistik Pemilu 2019 dari mobil menuju gudang logistik KIP ini kita kawal biar tidak terjadi suatu hal apapun yang tidak kita inginkan.

Kepolisian melakukan pengawalan dengan ketat agar seluruh logistik yang sampai utuh, tanpa ada gangguan, Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan selama di perjalanan menuju kantor KIP Aceh Barat Daya. tutup Kompol Jatmiko

Facebook Comments

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You may also like

KAPOLRES ABDYA HADIRI PEMBUKAAN KEGIATAN SELEKSI DUTA KAMTIBMAS TINGKAT SMA/SMK SE-KABUPATEN ABDYA

Aceh Barat Daya – Kapolres Abdya, AKBP Agus