POLRES ACEH BARAT DAYA BERZIKIR, JAMAAH LARUT DALAM ALUNAN RATEEB SERIBE

POLRES ACEH BARAT DAYA BERZIKIR, JAMAAH LARUT DALAM ALUNAN RATEEB SERIBE

- in Mitra Polisi, Polisi Kita
1654
0

Tribratanewsresabdya.com – Ketua Cabang Bhayangkari Polres Aceh Barat Daya Ny. IRA BASORI di dampingi oleh Wakil Ketua Cabang Bhayangkari Polres Aceh Barat Ny. ITA AHZAN dan  Bhayangkari lainya beserta Polwan Aceh Barat Daya mengikuti Kegiatan Pengkajian Tauhid Tasawuf dan Rateeb Seribee dengan tema ” Melalui Rateeb Seribe Polwan dan Bhayangkari Bersama Masyarakat Aceh Barat Daya Siap Menyukseskan Pemilu 2019 yang Aman, Damai dan Sejuk “ yang bertempat di Satpas Polres Aceh Barat Daya. Selasa (05/03/2019)

 

Dalam kegiatan tersebut juga di hadiri oleh Kapolres Aceh Barat Daya AKBP MOH BASORI, S.I.K didampingi oleh Wakapolres Aceh Barat Daya KOMPOL AHZAN, S.I.K, SH, M.S.M beserta PJU Polres Aceh Barat Daya.

Acara zikir (rateb seribe) yang dikemas dengan tausyiah dan tasawuh akbar dipimpin oleh ulama UMMI NAILIS istri ulama kharismatik Aceh Abuya Tengku H Amran Wali al-Khalidy dari Pesantren Darussalam Labuhan Haji.

Ketua Cabang Bhayangkari Polres Aceh Barat Daya Ny.IRA BASORI mengatakan Rateeb Siribee artinya berzikir sebayak banyaknya kepada Allah mendekatkan diri kepada Allah SWT dalam setiap nafas dan harus selalu mengingat Allah SWT. Zikir tauhid twasauf juga membakar Nafsu yang bersarang dalam tubuh manusia, agar tidak mencintai dunia secara berlebihan. Banyak Keberkahan yang akan Diperoleh jika kita Mengikuti Zikir atau Pengajian Tauhid Twasauf. tutupnya”

Facebook Comments

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You may also like

KAPOLRES ABDYA HADIRI UPACARA HARI ULANG TAHUN TENTARA NASIONAL INDONESIA KODIM 0110

Aceh Barat Daya – Kapolres Abdya AKBP Agus